Selain dihukum penjara, hakim juga menghukum Irfan Satria Putra Lubis alias Ratu Thalisa alias Ratu Entok itu membayar denda ...
Rajamin meminta polisi untuk menelusuri asal minyak dan juga penyedia hingga akhirnya BBM dipasarkan di SPBU tersebut.
Pelaku AD merupakan seorang residivis kasus narkoba. Sedangkan, seorang pelaku lainnya berinisial R berhasil melarikan diri ...
Bobby Nasution akan melihat keseluruhan dari permasalahan terkait pembongkaran pagar seng tersebut. Bila benar, Bobby mendukung Kadis LHK Sumut untuk melaporkan kembali.
Meski tetap divonis kurungan badan, dr Aris masih terlihat tegar menerima putusan itu. Senantiasa didampingi istri tercinta dan keluarga besarnya selama persidangan, ...
Posko pengaduan ini telah dibentuk disetiap Disnaker Kabupaten/Kota dan seluruh UPT Pengawasan Ketenagakerjaan Dinas Ketenagakerjaan Provinsi Sumatera Utara Wilayah I-VI.
Bobby Nasution menyebut Kepulauan Nias bagian salah satu prioritas pembangunannya. Selama kunker di Kepulauan Nias, Bobby akan melihat permasalahan apa saja.
Mobil diduga balapan itu, antara Fortuner BK 14 SLL dikemudikan oleh Rasyad Putra Akbar (23) warga Jalan AR Hakim, Kota Medan. Mobil dan pengemudi maut sudah diamankan.
Polda Sumut sudah memeriksa saksi-saksi dari warga sipil sebanyak 6 orang, termasuk Endar. Begitu juga anggota Polri sebanyak 10 personel, termasuk Kapolres Labuhanbatu.
Tujuan dilakukan sosialisasi ini yang sekaligus merupakan bentuk Forum Group Discussion untuk menyelaraskan persepsi mengenai perubahan Perda sekaligus implementasi.
Pemprov Sumut juga membuka Posko Pengaduan Tunjangan Hari Raya yang siap beroperasi guna menampung laporan dari pekerja yang ...
Polda Sumut menyita berbagai jenis narkotika dalam jumlah besar, di antaranya 17,62 kg sabu, 982,21 gram ganja, 267 butir pil ekstasi dan 90 butir obat excimer.