Wali Kota Medan, Rico Tri Putra Bayu Waas buka suara soal Tunjangan Hari Raya (THR). Baru ada arahan sehingga pihaknya lebih dahulu mempelajarinya.